Model atap rumah joglo adalah jenis atap yang dapat anda gunakan untuk anda yang ingin mendapatkan rumah dengan kesan yang berbeda. Mungkin banyak dari anda yang mengetahui jika rumah joglo ini adalah rumah khas Jogjakarta. Rumah dengan khas yang asli dari Indonesia ini menjadi daya tarik tersendiri. Namun, hal ini mungkin masih terdengar jarang di gunakan. hanya beberapa brumah trasditional saja yang menggunakan atap rumah joglo. Di tambah dengan adanya beberapa hal yang harus di perhatikan untuk pembanguan atap rumah joglo ini. atap minimalis khas rumah joglo ini masih mempertahankan beberapa filosofi sehingga tidak sembarangan bisa di gunakan. namun, dengan makin creative dan inovatifnya pembangunan atap ini memberikan banyak kemudahan untuk anda.
Dengan makin banyaknya konsep rumah yang di gunakan seperti classic, minimalis, modern dan traditional bisa di sesuaikan dengan kebutuhan anda. model atap rumah joglo ini di bangun dengan bahan yang berbahan kayu. Kayu yang di gunakan harus berbahan kayu jati. Kayu jati di percaya memberikan bangunan yang kuat, kokoh yang tidak mudah lapuk. Selain itu, dengan adanya beberapa tiang atau soko ini harus di bangun dengan kemiringan derajat yang sama. Dalam membangu atap joglo ini juga harus di seusikan dengan kemiringan. Jika salah mengatur dan menghitung kemiringan akan membuat atap mengalami kebocoran. Hal ini tentunya akan sangat berbeda jika membangun atap rumah biasa. hal ini karena adanya beberapa perbedaan seperti beban yang di topang atap ke tanah lebih berat yang membuat tampilan dan tatanan yang baik untuk membangun rumah anda.
Untuk itulah dalam membangun rumah dengan model atap rumah joglo ini harus di sesuaikan antara bahan yang di gunakan, luas tanah dan luar bangunan serta dengan derajat kemiringan yang harus seimbang. Dengan memperhatikan semua aspek ini rumah tradistional anda akan terlihat lebih rapi, indah dan elegant dengan tatanan rumah dan atap yang sangat selaras. Dengan makin kreativenya pembangunan rumah dan atap ini akan membuat anda lebih nyaman.